Visi

Pada tahun 2025 program studi Agribisnis menjadi pusat pendidikan dan penelitian yang berkesenian, unggul dan berkualitas juga berperan akti dalam pengembangan agribisnis tropika melalui sistem pertanian berkelanjutan

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan tinggi berkarakter dan berkualitas, menghasilkan sumber daya manusia yang menguasai dan menerapkan iptek, berkemampuan enterpreneur dan berdaya saing global dalam bidang agribisnis tropika.
  2. Mengembangkan kurikulum agribisnis yang berstandar internasional.
  3. Menciptakan suasana akademik untuk pengembangan ilmu terapan dan mengaktualisasikan pada masyarakat serta proses peningkatan belajar mengajar yang kondusif.

Tujuan

  1. Menghasilkan Sarjana Agribisnis yang berkarakter, seni dan berkualitas, menghasilkan sumber daya manusia yang menguasai dan menerapkan iptek, berkemampuan enterpreneur dan berdaya saing global dalam bidang agribisnis tropika.
  2. Menumbuh kembangkan motivasi dosen dan mahasiswa yang inovatif untuk melakukan penelitian dalam bidang Agribisnis untuk berkontribusi secara nyata dalam pengembangan dan penyebarluasan ilmu pengetahuan dan teknologi, agribisnis tropika dan seni budaya;
  3. Melaksanakan pengabdian pada masyarakat dalam bidang Agribisnis sebagai bentuk tanggung jawab social untuk pengembangan ilmu terapan dan mengaktualisasikan pada masyarakat serta proses peningkatan belajar mengajar yang kondusif.

Bakti Nyata untuk Nian Tana